KELOMPOK 2
Tugas Pertama:
- Jelaskan Perekonomian Indonesia:
- Sistem perekonomian Indonesia sangat menentang adanya sistem Free Fight Liberalism, Etatisme (Ekonomi Komando), dan Monopoli
- Perkembangan sistem ekonomi Indonesia setelah Orde Baru
JAWAB:
- Free Fight Liberalism
Adalah sistem yang
memiliki kebebasan yang tidak terkendali. Sistem ini tidak cocok dengan
kebudayaan Indonesia karena sistem ini berlawanan dengan semangat gotong royong
yang tercantum dalam UUD 1945, dan sistem ini dapat mengakibatkan semakin besar
jarak pemisah antara yang kaya dan yang miskin
- Etatisme
Sistem yang pemikiran
politiknya menjadikan negara sebagai pusat kekuasaan. Negara merupakan sumbu
yang menggerakan seluruh elemen politik yang dikontrol secara ketat oleh
kekuasaan pemerintah. Keikutsertaan pemerintah yang dominan dapat mengakibatkan
matinya motivasi dan kreasi masyarakat untuk berkembang dan bersaing secara
sehat.
- Monopoli
Sistem yang bentuk
pemusatan ekonominya pada kelompok tertentu sehingga konsumen tidak memiliki
pilihan untuk tidak mengikuti keinginan sang monopoli.
Perkembangan sistem ekonomi
Indonesia pada saat orde baru
Pada orde baru sistem ekonomi
yang dianut Bangsa Indonesia adalah sistem demokrasi ekonomi. Sistem demokrasi
ini bertahan sampai masa reformasi. Kemudian pemerintah pada masa reformasi
melaksanakan sistem ekonomi yang berlandaskan ekonomi kerakyatan, sistem ini masih berlaku di Indonesia.
Awal orde baru diwarnai
dengan masa-masa rehabilitasi, perbaikan hampir diseluruh sektor kehidupan
tidak terkecuali sektor ekonomi. Rehabilitasi ini utamanya ditujukan untuk:
• Membersihkan segala aspek kehidupan dari sisa-sisa faham dan sistem perekonomian yang lama.
• Menurunkan dan mengendalikan laju inflasi yang saat itu sangat tinggi, yang berakibat terhambatnya proses penyembuhan dan peningkatan kegiatan ekonomi secara umum.
Adapun pada masa tersebut, pemerintah peralihan menetapkan beberapa langkah perioritas kebijakan ekonomi sebagai berikut :
a. Memerangi inflasi
b. Mencukupkan stok cadangan bahan pangan terutama beras
c. Merehabilitasi prasarana perekonomian
d. Meningkatkan ekspor
e. Menyediakan/menciptakan lapangan kerja
f. Mengundang kembali investor asing
• Membersihkan segala aspek kehidupan dari sisa-sisa faham dan sistem perekonomian yang lama.
• Menurunkan dan mengendalikan laju inflasi yang saat itu sangat tinggi, yang berakibat terhambatnya proses penyembuhan dan peningkatan kegiatan ekonomi secara umum.
Adapun pada masa tersebut, pemerintah peralihan menetapkan beberapa langkah perioritas kebijakan ekonomi sebagai berikut :
a. Memerangi inflasi
b. Mencukupkan stok cadangan bahan pangan terutama beras
c. Merehabilitasi prasarana perekonomian
d. Meningkatkan ekspor
e. Menyediakan/menciptakan lapangan kerja
f. Mengundang kembali investor asing
Nama kelompok:
- Asmi Nuqayah 27211775
- Evi Lawati 22211533
- Fanny Setia Anjani 29211083
- Ruth Juan Dierdra 26211503
Sumber-Sumber:
0 komentar:
Posting Komentar